MANAJAMEN PEMASARAN PADA USAHA BOLU KUKUS KULIT PISANG KALAMANSI (BOKUPANG KALAMANSI) DALAM PEMANFAATAN LIMBAH KULIT PISANG AGAR MENJADI BAHAN MAKANAN YANG BERNILAI EKONOMIS

WHIDYANTO, MUHAMMAD EGI (2022) MANAJAMEN PEMASARAN PADA USAHA BOLU KUKUS KULIT PISANG KALAMANSI (BOKUPANG KALAMANSI) DALAM PEMANFAATAN LIMBAH KULIT PISANG AGAR MENJADI BAHAN MAKANAN YANG BERNILAI EKONOMIS. Diploma thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.

[img] Text (SKRIPSI)
SKRIPSI M. EGI WIDIYANTO pdf 1.pdf

Download (2MB)

Abstract

Tepung kulit pisang merupakan hasil samping dari olahan pisang yang belum banyak dimanfaatkan. Bolu Kukus merupakan makanan yang banyak disukai oleh masyarakat mulai dari usia anak-anak hingga usia dewasa. tepung kulit pisang dapat dijadikan sebagai bahan tepung untuk substitusi tepung terigu dalam pembuatan bolu kukus. Selain itu, tepung ini juga dapat diaplikasikan dalam pembuatan produk serupa bolu kukus. Selain itu kami juga mengemas bolu kukus ini dalam kemasan yag menarik. Produk ini dapat dikonsumsi oleh semua kalangan dengan harga yang terjangkau. Tujuan dari penulisan laporan ini adalah Untuk mengetahui cara meningkatkan nilai guna limbah kulit pisang supaya menjadi produk bahan makanan yang diminati masyarakat. Penyusunan laporan ini memerlukan perbaikan dan kritik serta saran yang sifatnya membangun sehingga penyusunan proposal di masa mendatang akan lebih baik lagi.untuk itu penyusun mohon saran dalam melengkapi proposal ini dan di harapkan dengan di susunnya Laporan ini dapat menjadi panduan untuk membuat laporan usaha serta dapat menambah lapangan kerja baru yang bisa mengurangi pengangguran yang ada di Indonesia.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Pemasaran, Limbah Kulit Pisang
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
H Social Sciences > HF Commerce
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syari'ah
Depositing User: Syahril Syahril M.Ag
Date Deposited: 03 Oct 2022 03:57
Last Modified: 03 Oct 2022 03:57
URI: http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/10278

Actions (login required)

View Item View Item