ANALISIS MANAJEMEN RISIKO PADA PRODUK PEGADAIAN ARRUM HAJI PT. PEGADAIAN (Persero) SYARIAH KANTOR CABANG SIMPANG SEKIP KOTA BENGKULU

PRATIWI, TRICIA (2018) ANALISIS MANAJEMEN RISIKO PADA PRODUK PEGADAIAN ARRUM HAJI PT. PEGADAIAN (Persero) SYARIAH KANTOR CABANG SIMPANG SEKIP KOTA BENGKULU. Diploma thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.

[img] Text
TRICIA.pdf

Download (971kB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tindakan yang harus dilakukan pegadaian terhadap nasabah yang melakukan pembatalan setelah terjadinya akad dan cara meminimalisir resiko yang akan terjadi pada produk Arrum Haji PT. Pegadaian (Persero) Syariah Kantor Cabang Simpang Sekip Kota Bengkulu. Penelitianinimenggunakanpendekatankualitatif, denganmenggunakanteknikpengumpulan data dengan wawancara,observasi, dan dokumentasi.Teknikanalisis data yang digunakanadalah model Miles dan Faisal, yaitu reduksi data, display data danconclusion drawing/verification. Denganmenggunakanbeberapa model inikemudiandata ditelitiseakuratmungkindansiapuntukdiuraikan, diujidandibahasuntukmenjawabpermasalahan yang dibahas.Dari hasilpenelitianditemukanbahwa bila ada nasabah yang ingin membatalkan akad, maka itu dikembalikan lagi pada nasabah itu sendiri.Pembatalan dapat dilakukan dengan alasan yang logis dan masuk akal, dengan adanya batasan usia, yaitu maksimal 55 tahun, maka diharapkan tidak adanya kedepan nasabah yang membatalkan pada produk pegadaian ini.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Manajemen, Resiko, Arrum Haji,
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc
H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syari'ah
Depositing User: ms yuliana saputri
Date Deposited: 03 Nov 2022 08:06
Last Modified: 03 Nov 2022 08:06
URI: http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/10710

Actions (login required)

View Item View Item