MINAT NASABAH TERHADAP PEMBIAYAAN PRODUK MUDHARABAH DAN MURABAHAH (Studi Bank Sumsel Babel Syariah Kota Lubuk Linggau)

Mardima, Mardima (2018) MINAT NASABAH TERHADAP PEMBIAYAAN PRODUK MUDHARABAH DAN MURABAHAH (Studi Bank Sumsel Babel Syariah Kota Lubuk Linggau). Diploma thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.

[img] Text
SKRIPSI MARDIMA.pdf

Download (1MB)

Abstract

Masalah dalam penelitian ini yaitu : (1) Bagaimana sistem pembiayaan mudharabah dan murabahah pada Bank Sumsel Babel Syariah Kota Lubuk Linggau. (2). Bagaimana minat nasabah terhadap pembiayaan Mudharabah dan murabahah di bank Sumsel Babel Syariah Kota Lubuk Linggau. Tujuan dalam penelitian ini yaitu : (1). Untuk mendeskripsikan sistem pembiayaan berdasarkan mudharabah dan murabahah pada bank Babel Syariah Sumsel Kota Lubuk Linggau (2). Untuk mengetahui analisis pembiayaan mudharabah dan murabahah di Bank Sumsel Babel Syariah Kota Lubuk Linggau. Jenis penelitian adalah penelitian lapangan dengan menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Kemudian sumber data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder, dngan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa : sistem pembiayaan produk mudharabah dan murabahah yang dilakukan oleh pihak Bank Sumsel Babel Syariah belum dilaksanakan dengan sepenuhnya oleh pihak Bank karena dalam prakteknya para nasabah banyak yang mengeluh dalam pelaksanaan tersebut. sedangkan minat nasabah terhadap pembiayaan mudharabah dan murabahah di Bank Sumsel Babel Syariah yaitu pembiayaan murabahah.

Item Type: Thesis (Diploma)
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion
B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc
H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syari'ah
Depositing User: H John Hendri
Date Deposited: 04 Nov 2022 02:43
Last Modified: 04 Nov 2022 02:43
URI: http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/10828

Actions (login required)

View Item View Item