Sari, Nindi Kartika (2017) PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS DAN MATURITY TERHADAP RATING SUKUKPERUSAHAAN YANG TERDAFTAR PADABURSA EFEK INDONESIA (BEI)PERIODE 2014-2016. Other thesis, IAIN Bengkulu.
|
Text
Skripsi Nindi Kartika Sari.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui,1). Apakahukuran perusahaan, profitabilitas dan maturitysecara simultandan secara parsial berpengaruh signifikan terhadap rating sukuk perusahaan yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2014-2016.2). Seberapa besar pengaruh ukuran perusahaan, profitabilitas dan maturity secara simultan dansecar parsial terhadap rating sukuk perusahaan yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2014-2016. Jenis penelitianini adalah asosiatf menggunakan pendekatankuantitatif,jumlah sampel sebanyak 10 perusahaan, dipilih dengan tehnik proposive sampling, tehnik kualitasdatauji normalitas menggunakanskewness dan uji homogenitas menggunakanlevene test. uji asumsi klasik terdiri dari uji autokorelasi menggunakan durbin-watson, uji multikolinearitas menggunakan Variance Infalation Factor (VIF), uji heteroskedastisitas menggunakanscatter-plot.Tehnik analisis menggunakanregresilinear berganda dengan Uji F dan Uji t.Hasil penelitia secara simultanukuran perusahaan, profitabilitas dan maturityberpengaruh signifikan terhadap rating sukuk pada(α)5% dengan nilai signifikan 0,003. Secara parsialukuran perusahaan berpengaruh signifikan terhadap rating sukuk pada(α)5% dengan nilai signifikan 0,011,sedangkanprofitabilitas (ROA)dan maturitytidak berpengaruh signifikan terhadap rating sukuk, hasil penelitian koefisien determinasi, secara simultan ukuran perusahaan, profitabilitas dan maturity berpengaruh sebesar 35%, sedangkan secara parsial, ukuran perusahaan berpengaruh sebesar 37,5%.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Ukuran Perusahaan, Profitabilitas (ROA), Maturity. |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syari'ah |
Depositing User: | Syahril Syahril M.Ag |
Date Deposited: | 09 Aug 2019 02:46 |
Last Modified: | 09 Aug 2019 02:46 |
URI: | http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/3195 |
Actions (login required)
View Item |