Zulkarnain, Iskandar (2021) INOVASI MEDIA PEMBELAJARAN MATA PELAJARAN AL QURAN HADITS DI KELAS X MADRASAH ALIYAH MAZRO’ILLAH KOTA LUBUKLINGGAU. Masters thesis, UIN FAS Bengkulu.
|
Text
TESISI LENGKAP .ISKANDAR ZULKARNAIN.pdf Download (3MB) | Preview |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menjawab permasalahan sebagai berikut: 1. Bagaimana pelaksanaan pembelajaran mata pelajaran al qur’an hadits. 2. Apa manfaat media pembelajaran pada mata pelajaran al qur’an hadits pada Madrasah Aliyah Mazro’illah. 3. Apa penghambat dan pendukung pelaksanaan pembelajaran mata pelajaran Al Qur’an hadits menggunakan media pembelajaran di Madrasah Aliyah Mazro’illah Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan sumber data yaitu. Kepala Sekolah, Staf tata usaha,serta guru mata pelajaran, dengan alat pengumpulan data dengan cara, Obsevasi dan wawancara, dengan demikian bahwa.1. Dalam proses pembelajaran dengan menggunakan media pembelajaran guru mata pelajaran berupaya mencari medel-model media pembelajaran, agar siswa dapat menyenangi serta memahami mata pelajaran Al Quran hadits yang di ajarkan. 2. Manfaat media pembelajaran supaya siswa dapat memahami setiap materi yang di ajarkan oleh guru mata pelajaran.3. Dalam proses belajar mengajar banyak sekali hambatan-hambatan terutama masalah sarana dan prasarana yang ada di Madrasah Aliyah Mazro’illah yaitu kurang media pembelajaran seperti Infokus yang kurang terang.sehingga guru mata pelajaran berupaya mencari inovasi dan media yang lain untuk menarik minat siswa dalam belajar dan memahami materi yang di ajarkan
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | inovasi, media pembelajara Al Qur’an Hadits |
Subjects: | L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools |
Divisions: | PASCASARJANA > Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | furqon adli |
Date Deposited: | 22 Sep 2021 07:33 |
Last Modified: | 22 Sep 2021 07:33 |
URI: | http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/7002 |
Actions (login required)
View Item |