Aoulora, Fitria (2021) PENGARUH KONDISI EKONOMI TERHADAP KEBERHASILAN BELAJAR DALAM SITUASI COVID-19 MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM FAKULTAS TARBIYAH DAN TADRIS IAIN BENGKULU. Diploma thesis, UIN Fatmawati Sukarno.
|
Text
skripsi lengkap fitria Aoulora.pdf Download (4MB) | Preview |
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Kondisi Ekonomi Terhadap Keberhaslan Belajar Dalam Situasi Covid 19 Mahasiswa Program Studi Pendidikan Agama Islam Fakultas Tarbiyah Dan Tadris IAIN Bengkulu. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif. Adapun sampel dalam penelitian ini berjumlah 30 orang mahasiswa PAI semester V angkatan 2018 yang terdiri dari perwakilan kelas A-H. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik angket dan teknik dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan Uji T dengan bantuan Program Statistical Product for Servicer Solution (SPSS) 18. Berdasarkan hasil penelitian dari angket variabel X dan variabel Y, maka dapat dilihat hasil penelitian yang menunjukkan t hitung lebih besar dari nilai t tabel, nilai t tabel sebesar 2.048 dan diperoleh nilai t hitung sebesar 2.304. Maka t hitung 2,304 > t tabel 2.048 sehingga dapat disimpulkan bahwa Ho ditolak dan Ha diterima. Dan dari hasil perhitungan koefisien determinasi nilai R Square sebesar 0,159, nilai ini mengandung arti bahwa pengaruh Kondisi Ekonomi (X) terhadap keberhasilan belaajar dalam situasi Covid-19 (Y) adalah sebesar 15,9 % sedangkan 84,1 % dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak diteliti.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | kondisi ekonomi, Keberhasilan belajar , Covid-19 |
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HC Economic History and Conditions L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | ms yuliana saputri |
Date Deposited: | 03 Nov 2021 07:26 |
Last Modified: | 03 Nov 2021 07:26 |
URI: | http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/7456 |
Actions (login required)
View Item |