Padhila, Nida (2021) PENGEMBANGAN MEDIA FLASH CARD PADA PEMBELAJARAN IPA MATERI SISTEM PERNAPASAN PADA MANUSIA SISWA KELAS V SDN 66 KOTA BENGKULU. Diploma thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.
|
Text
Skripsi Nida Padhlila.pdf Download (7MB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini berjudul pengembangan media flash card pada pelajaran IPA materi sistem pernapasan pada manusia siswa kelas V SDN 66 Kota Bengkulu tujuan yang hendak dicapai dalam penelitian ini adalah 1) mengembangkan media flash card pada pembelajaran IPA materi sistem pernapasan pada manusia siswa kelas V SD 66 Kota Bengkulu. 2) menguji tingkat kelayakan media flash card pada pembelajaran IPA materi sistem pernapasan pada manusia siswa kelas V SD 66 Kota Bengkulu. Penelitian ini menggunakan penelitian pengembangan research and develovemen (R&D). Teknik yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik wawancara, observasi, angket dan dokumentasi. Analisis data dalam penelitian ini terdiri dari analisis kelayakan media yang diketahui berdasarkan penilaian oleh ahli materi, ahli media dan guru. Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa (1) Pengembangan media flash card pada pembelajaran IPA materi sistem pernapasan pada manusia siswa kelas V SDN 66 Kota Bengkulu sesuai dari hasil hasi validasi oleh ahli meteri, ahli media dan guru yang memperoleh skor rata-rata dari ahli materi 84% ahli media 82% dan guru 88% dengan diukur menggunkan skala kelayakan mendapatkan kriteria layak. 2) Tingkat kelayakan media flash card pada pembelajaran IPA materi sistem pernapasan pada manusia siswa kelas V SDN 66 Kota Bengkulu yaitu peserta didik terhadap media flash card mata pelajaran IPA Materi sistem pernapasan pada manusia diuji pada kelompok kecil. hasil uji dari kelompok kecil memiliki rata-rata 86,8% dikategorikan menarik sesuai dengan perhitungan angket pada respon peserta didik.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Sistem Pernapasan Pada Manusia, Pengembangan Media Flash Card |
Subjects: | L Education > L Education (General) L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah |
Depositing User: | ms yuliana saputri |
Date Deposited: | 04 Nov 2021 07:10 |
Last Modified: | 04 Nov 2021 07:11 |
URI: | http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/7511 |
Actions (login required)
View Item |