METODE PENYAMPAIAN DAKWAH OLEH DA’I (Studi Pada Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Sosial (S.Sos) PRODI KOMUNIKASI FAKULTAS USHULUDDIN, ADAB DAN DAKWAH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN)BENGKULU DI MASA PANDEMI COVID-19

Ningsih, Dian Cahya (2021) METODE PENYAMPAIAN DAKWAH OLEH DA’I (Studi Pada Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Sosial (S.Sos) PRODI KOMUNIKASI FAKULTAS USHULUDDIN, ADAB DAN DAKWAH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN)BENGKULU DI MASA PANDEMI COVID-19. Other thesis, UIN FAS.

[img]
Preview
Text
DIAN CAHYA MINGSIH 1711310027.pdf

Download (7MB) | Preview

Abstract

Pada masa new normal program pengajian ba’da subuh Masjid Raya Baitul Izzah Provinsi Bengkulu. Semakin diminati, jamaah antusias meski di masa pandemi Covid-19. Hal tersebut, memunculkan dua rumusan masalah yakni: 1. Bagaimana Metode Penyampaian Dakwah oleh Da’i di Masa Pandemi Covid-19. 2. Bagaimana respon jamaah pada pengajian ba’da subuh di masa pandemi covid- 19. Metode dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif deskriptif dengan teknik analisis data menggunakan model Miles dan Huberman. Adapun landasan teori dalam penelitian ini adalah kajian tentang metode dakwah, ruang lingkup dakwah, pengajian, dan pandemi covid-19. Hasil dari penelitian ini antara lain: Pertama, metode dakwah yang digunakan da’i pada pengajian ba’da subuh adalah ceramah dengan menerapkan Bil Hikmah, Mau’idzatul Hasanah, dan Mujadalah Bi-Al-Lati Hiya Ahsan. Kedua, jamaah tetap antusias mengikuti kajian tersebut dengan tetap mematuhi protokol kesehatan.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > HM Sociology
Divisions: Ushuluddin Adab dan Dakwah > Komunikasi Penyiaran Islam
Depositing User: ms yuliana saputri
Date Deposited: 04 Nov 2021 07:23
Last Modified: 04 Nov 2021 07:23
URI: http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/7545

Actions (login required)

View Item View Item