UPAYA PEMASARAN KERIPIK POHON PISANG DALAM MENINGKATKAN MINAT KONSUMEN

PUSTIKA, DESI (2022) UPAYA PEMASARAN KERIPIK POHON PISANG DALAM MENINGKATKAN MINAT KONSUMEN. Diploma thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.

[img] Text
DESI PUSTIKA.pdf

Download (5MB)

Abstract

UPAYA PEMASARAN KERIPIK POHON PISANG DALAM MNINGKATKAN MINAT KONSUMEN (Studi di jln. Raden Fattah No.40 RT.12 RW.02 kel. Pagar Dewa kec. Selebar) Oleh Desi Pustika, NIM 1711170012. Pohon Pisang adalah barang pertanian yang bayak ditemukan di Bengkulu Kecamatan Enggano, Kabupaten Bengkulu Utara, Provinsi Bengkulu. buah pisang yang dihasilkan petani Pulau Enggano selama ini dijual dalam bentuk bahan mentah ke pasar atau keripik perajin pisang di luar desa. beradaptasiun limbah dari pohon pisang yaitu pohon pisang yang memiliki potensi ekonomi untuk dikembangkan belum optimal oleh warga. Pemanfaatan limbah usahatani pisang dengan Membuat keripik pohon pisang Belum perna dilakukan oleh warga. Skripsi ini disusun untuk mengetahui bagaimana proses pe masaran keripik pohon pisang metode pemaaran berdasar sosial media Instagram. Metode yang dilakukan adalah survei, observasi dan pelatihan. Hasil inisiasi dari program ini pada awalnya masyarakat belum tahu cara yang mudah dan murah untuk tingkatkan ke pasar selain cara konvensional menjualnya ke pasar atau pedagang terdekat. Melaui akun instagram @Kripo p_keripik_pohon-pisang produk keripik pohon pisang dapat dikenal tidak hanya oleh konsumen di sekitar namun oleh siapa saja yang bisa mengaksesnya sehingg sebuah akses pasar produk dapat meningkat. selain itu juga dilakukan peningkatan efisiensi produksi pisang dengan perbaikan cara produksi jadi diharapkan menurunkan harga produk dan membuat kompetitif di pasar. Dengan adanya usaha keripik pohon pisangdi harapkan dapat menamba minat orang untuk berwirausaha. Karena penggemar cemilan begitu banyak, maka hal ini bisa menjadi peluang bisnis yang baik. Kata Kunci: Pemasaran , Keripik ,Pohon Pisang.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Pemasaran , Keripik ,Pohon Pisang.
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Islam
Depositing User: ms yuliana saputri
Date Deposited: 14 Jun 2022 08:14
Last Modified: 14 Jun 2022 08:14
URI: http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/8726

Actions (login required)

View Item View Item