DAMPAK PANDEMI COVID-19 TERHADAP PROGRAM PEMBIAYAAN “MEKAAR” (MEMBINA EKONOMI KELUARGA SEJAHTERA) SYARIAH DI PT. PNM MEKAAR SYARIAH (PERSERO) BENGKULU

Setiawan, Nanda (2022) DAMPAK PANDEMI COVID-19 TERHADAP PROGRAM PEMBIAYAAN “MEKAAR” (MEMBINA EKONOMI KELUARGA SEJAHTERA) SYARIAH DI PT. PNM MEKAAR SYARIAH (PERSERO) BENGKULU. Diploma thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.

[img] Text (Skripsi)
NANDA SETIAWAN.pdf

Download (4MB)

Abstract

Dampak Pandemi Covid-19 Terhadap Program Pembiayaan “MEKAAR” (Membina Ekonomi Keluarga Sejahtera) Syariah di PT. PNM Mekaar Syariah (Persero) Bengkulu. Oleh, Nanda Setiawan, NIM : 1711140030. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui dampak Covid-19 terhadap pembiayaan Mekaar Syariah serta mengetahui penyelesaian yang di ambil pihak lembaga kepada nasabah yang mengalami penurunan pemasukan/pendapatan selama pandemi Virus Covid-19 pada pembiayaan Mekaar Syariah di PT.PNM Mekaar Syariah, Padat Karya 11, Kota Bengkulu. Peneliti menggunakan metode Deskriptif Kualitatif dengan teknik Pur�posive Sampling yaitu didasarkan pada adanya tujuan dan pertim�bangan tertentu ysng berhubungan dengan permasalahan penelti�an. Dari hasil penelitian ditemukan bahwa dampak Covid-19 ter�hadap lembaga dan nasabah sangat besar, seperti nasabah yang mengalami penurunan pemasukan/pendapatan, dan berimbas ter�hadap lembaga, Kebijakan yang diambil pihak lembaga dengan meliburkan sementara satu minggu awal masa Lockdown, dan satu minggu hari raya Idul Fitri 1442 H, setelah itu akan berjalan dengan semestinya dengan mengikuti aturan pemerintah untuk menghindari kerumunan maka rapat mingguan ditiadakan, dan untuk pembayaran angsuran dikumpulkan dengan salah satu na�sabah atau ketua kelompok sehingga nantinya salah satu dari pihak lembaga akan menemui dan mengambil angsuran tersebut. Dampak dari Covid-19 sangat berdampak bagi kelangsungan lembaga juga berdampak bagi nasabah sehingga mengalami penurunan pemasukan/pendapatan. Kebijakan yang di ambil pihak lembaga sangat tepat dan efektif dan dapat diterima dengan baik oleh nasabah, dan sesuai dengan aturan pemerintah untuk menghindari kerumunan. Kata Kunci : Covid-19, Mekaar Syariah, Pembiayaan Bermasa�lah.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Covid-19, Mekaar Syariah, Pembiayaan Bermasa�lah.
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > B Philosophy (General)
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syari'ah
Depositing User: ms yuliana saputri
Date Deposited: 16 Jun 2022 01:55
Last Modified: 16 Jun 2022 01:55
URI: http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/8767

Actions (login required)

View Item View Item