Konsep Pendidikan Merdeka Belajar Perspektif Najelaa Shihab. Skripsi: Program Studi Pendidika Agama Islam (PAI), Fakultas Tarbiyah dan Tadris, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu

Nisak, Pathatun (2022) Konsep Pendidikan Merdeka Belajar Perspektif Najelaa Shihab. Skripsi: Program Studi Pendidika Agama Islam (PAI), Fakultas Tarbiyah dan Tadris, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu. Diploma thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.

[img] Text (skripsi)
PRETTY AYU LESTARI.pdf

Download (10MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan konsep pendidikan Merdeka Belajar perspektif Najelaa Shihab. Metode penelitian yang dilakukan yaitu penelitian library research. Berdasarkan hasil analisis pada bab sebelumnya, maka dapat penulis simpulkan bahwa konsep merdeka belajar menurut pandangan Najelaa Shihab merupakan fondasi belajar sepanjang hayat. Najelaa Shihab menerangkan bahwa ada tiga dimensi kompetensi yang diajarkan melalui program merdeka belajar. Pentingnya penelitian ini dilakukan adalah untuk mengetahui konsep pendidikan merdeka belajar perspektif Najelaa Shihab. Yang mana hal ini dapat dijadikan sebagai rujukan khususnya bagi para guru untuk proses belajar di masa mendatang supaya dapat menerapkan konsep merdeka belajar tersebut dan sesuai dengan tujuan pembelajaran yang akan dicapai. Dari hasil penelitian ini nantinya diharapkan hal-hal yang belum dilakukan dalam mengimplementasikan-nya, atau menyempurnakan konsep belajar yang sudah ada agar sesuai dengan konsep merdeka belajar. Najelaa menjelaskan tiga dimensi dalam Praktik Merdeka Belajar, yaitu: (a) komitmen pada tujuan, (b) mandiri untuk belajar yang berarti, dan (c) pentingnya refleksi. Dimensi praktik yang pertama adalah komitmen pada tujuan. Dimensi praktik merdeka belajar yang kedua adalah mandiri untuk belajar yang berarti. Dimensi praktik merdeka belajar yang ketiga adalah pentingnya refleksi. Refleksi sudah dapat dimulai sejak anak berada pada masa prasekolah, dimulai dari pengalaman konkret ke abstrak, dari pengamatan sampai analisis mendalam, dari pesan verbal sederhana sampai tulisan detil dan elaboratif.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci: Pendidikan, Merdeka Belajar, Najelaa Shihab
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc
L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: ms yuliana saputri
Date Deposited: 22 Jun 2022 01:31
Last Modified: 22 Jun 2022 01:31
URI: http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/8931

Actions (login required)

View Item View Item