Kurniasih, Sisy (2021) Pengaruh pembelajaran Daring Masa Pandemi Covid 19 Terhadap Minat Belajar Bahasa Arab di SMPIT Khairunnas Bengkulu. Diploma thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.
|
Text
CD sisy kurniasih.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstract
Pada situasi saat ini, pendidikan melakukan pembelajaran daring karena disebabkan terdampak covid 19. Sehingga proses belajar mengajar dilaksanakan sesuai protokol kesehatan guna untuk menetralisir penyebaran virus corona. Dalam belajar juga sangat diperlukan adanya minat belajar untuk mendapatkan pemahaman yang baik dari suatu proses pembelajaran. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. penelitian ini bersifat deskriptif kuantitatif. Untuk menjawab rumusan masalah yang ada dan menguji hipotesis yang telah diajukan, metode pengambilan data dilakukan dengan menggunakan angket yang diberikan secara daring dengan aplikasi geogle form. Dalam tekhnik analisis data penelitian ini memakai tekhnik korelasi product moment dan regresi linier sederhana dengan alat bantu SPSS 28.0. Dari hasil perhitungan koefisien determinasi yang digunakan untuk mengetahui seberapa persen pengaruh pembelajaran daring masa pandemi covid 19 (variabel X) terhadap minat belajar bahasa Arab (variabel Y). dari hasil analisis menunjukkan bahwa pengaruh pembelajaran daring masa pandemi covid 19 terhadap minat belajar bahasa Arab sebesar 18,9% . sehingga sebesar 81,1% dari minat belajar bahasa dipengaruhi oleh faktor-faktor lain selain pembelajaran daring masa pandemi covid 19. Berdasarkan Uji Hipotesis nilai Thitung sebesar 4.126 dengan T sig < 0,001 lebih kecil dari pada 0,05 maka Ho ditolak dan Ha diterima.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pembelajaran Daring Masa Pandemi covid 19, Minat Belajar Bahasa Arab |
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Tadris Bahasa Arab |
Depositing User: | ms yuliana saputri |
Date Deposited: | 08 Nov 2021 01:33 |
Last Modified: | 08 Nov 2021 01:33 |
URI: | http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/7794 |
Actions (login required)
View Item |