Apriliansah, Heru (2022) PEMBENTUKAN KELOMPOK SEDEKAH SAMPAH IBUIBU RW 002 RT 04 KELURAHAN NUSA INDAH KOTA BENGKULU. Diploma thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.
Text (SKRIPSI)
SKRIPSI HERU APRILIANSAH .pdf Download (3MB) |
Abstract
Tujuan Penelitian adalah mengidentifikasi potensi partisipasi sedekah sampah, mengetahui manajemen pengelolahan sedekah sampah dan untuk menganalisis hasil dan manfaat dari program sedekah sampah di Rw 002 Rt 04 Kelurahan Nusa Indah Kota Bengkulu. Untuk menguji hal ini, peneliti menggunakan metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data primer berupa informasi-informasi dari lapangan melalui pengamatan secara langsung. Dari hasil sampah yang terkumpul, dalam program sedekah sampah ini masyarakat mulai peduli dan ikut berpartisipasi dalam menangani sampah,yang mana dulu sampah hanya dibuang begitu saja sekarang bisa disedekahkan.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Partisipasi, manajemen pengolahan, dan sedekah sampah |
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HT Communities. Classes. Races |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Zakat Wakaf |
Depositing User: | ms yuliana saputri |
Date Deposited: | 03 Oct 2022 03:57 |
Last Modified: | 03 Oct 2022 03:57 |
URI: | http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/10285 |
Actions (login required)
View Item |