KINERJA GURU DALAM MEMBANGUN KARAKTER TANGGUNG JAWAB MELALUI PEMBELAJARAN PKN DI KELAS III SD NEGERI 168 SELUMA

OKTALIA, SINTA (2018) KINERJA GURU DALAM MEMBANGUN KARAKTER TANGGUNG JAWAB MELALUI PEMBELAJARAN PKN DI KELAS III SD NEGERI 168 SELUMA. Diploma thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.

[img] Text
Skripsi Shinta.pdf

Download (1MB)

Abstract

N 168 Seluma belum maksimal, terlihat pada aktivitas disekolah siswa masih berada diluar kelas saat bel masuk berbunyi, selama pembelajaran berlangsung siswa sering meminta izin keluar masuk kelas, misalnya kekamar kecil atau membuang kertas, dan juga siswa terkadang tidak mengeijakan PR menyebabkan sehingga proses belajar mengajar kurang efektif diakibatkan karena kinerja guru yang belum maksimal dalam membentuk karakter tanggung jawab siswa. Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah : bagaimana kinerja guru dalam membangun karakter tanggung jawab melalui pembelajaran PKN di kelas III SD Negeri 168 Seluma? Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kinerja guru dalam membangun karakter tanggung jawab melalui pembelajaran PKN. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Metode deskriptif adalah penelitian yang berusaha mendeskripsikan suatu gejala, peristiwa, kejadian yang teijadi saat sekarang. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa Pelaksanaan kinerja guru dalam membangun karakter tanggung jawab siswa melalui pembelajaran PKN kelas III di SD Negeri 168 Seluma itu sudah baik, karena pelaksanaan karakter tanggung jawab dijadikan budaya dan peraturan yang harus ditaati, strategi guru kelasyang dilakukan dalam kinerja guru membangun karakter tanggung jawab siswa ialah pendidikan secara langsung dan pendidikan secara tidak langsung. Pendidikan secara langsung yaitu dengan mengadakan hubungan secara pribadi dan kekeluargaan dengan individu yang bersangkutan, yaitu dengan cara pembiasaan, keteladanan, anjuran. Pendidikan secara tidak langsung yaitu strategi guru yang bersifat pencegahan dan penekanan pada hal-hal yang akan merugikan, yaitu dengan cara memberikan larangan, pengawasan dan hukuman.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Kinerja Guru, Tanggung jawab, Pembelajaran PKN
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc
L Education > LB Theory and practice of education
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: ms yuliana saputri
Date Deposited: 04 Nov 2022 02:41
Last Modified: 04 Nov 2022 02:41
URI: http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/10812

Actions (login required)

View Item View Item