PENERAPAN METODE DEMONSTRASI DALAM MENGHAFAL BACAAN SHALAT PADA MATA PELAJARAN FIQIH MADRASAH IBTIDAIYAH MUHAMMADIYAH (MIM) KEBAN AGUNG KECAMATAN KEDURANG KABUPATEN BENGKULU SELATAN

Lestiana, Mika (2019) PENERAPAN METODE DEMONSTRASI DALAM MENGHAFAL BACAAN SHALAT PADA MATA PELAJARAN FIQIH MADRASAH IBTIDAIYAH MUHAMMADIYAH (MIM) KEBAN AGUNG KECAMATAN KEDURANG KABUPATEN BENGKULU SELATAN. Other thesis, IAIN Bengkulu.

[img]
Preview
Text
Skripsi Mika PGMI.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Mika Lestiana, Tahun 2019 NIM. 1416242828 ‘’Penerapan Metode Demonstrasi Dalam Menghafal Bacaan Salat Pada Mata Pelajaran Fiqih Siswa Kelas II MIM Keban Agung Kecamatan Kedurang Kabupaten Bengkulu Selatan.’’ Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI) Fakultas Tarbiyah dan Tadris, IAIN Bengkulu. Pembimbing I: Dra. Rosma Hartiny Sam’s, M.Pd. Pembimbing II: Heny Friantary, M.Pd. Penelitian ini bertujuan untuk mendiskrifsikan. Penerapan Metode Demonstrasi Dalam Menghafal Bacaan Salat Pada Mata Pelajaran Fiqih Siswa Kelas II MIM Keban Agung Kecamatan Kedurang Kabupaten Bengkulu Selatan. Serta mengetahui kendala dan solusi Penerapan Metode Demonstrasi Dalam Menghafal Bacaan Salat Pada Mata Pelajaran Fiqih Siswa Kelas II MIM Keban Agung Kecamatan Kedurang Kabupaten Bengkulu Selatan. Adapun jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian kualitatif dengan teknik pengumpulan data yakni observasi wawancara, dan dokumentasi, sumber data dari penelitian adalah Siswa Kelas II MIM Keban Agung Kecamatan Kedurang Kabupaten Bengkulu Selatan. Berdasarkan hasil penelitian maka penerapan metode demonstrasi yang dilakukan guru itu merupakan metode yang tepat dalam proses menghafal bacaan salat. Selain menghafal bacaan salat siswa juga bisa belajar lansung gerakan salat dilihat dari pengamatan siswa-siswi yang sudah mengerjakan salat. Kendala yang dihadapi guru fiqih dalam menghafal bacaan salat Siswa Kelas II MIM Keban Agung Kecamatan Kedurang Kabupaten Bengkulu Selatan bahwa kurangnya sarana dan prasarana, anak kurang dapat bimbingan di rumah sedangkan untuk menghafal bacaan salat di sekolah waktu yang sangat terbatas Solusi yang dilakukan oleh Guru fiqih mengatasi kendala yang dihadapi siswa-siswi dalam menghafal bacaan salat Pada Mata Pelajaran Fiqih Siswa Kelas II MIM Keban Agung Kecamatan Kedurang Kabupaten Bengkulu Selatan dengan cara guru fiqih membuat pelajaran tambahan habis sekolah untuk menghafal bacaan salat. Kata Kunci: Bacaan salat, Fiqih, Metode Demonstrasi

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Bacaan salat, Fiqih, Metode Demonstrasi
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: ms silih fitriasih
Date Deposited: 28 Mar 2019 01:15
Last Modified: 28 Mar 2019 01:15
URI: http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/2649

Actions (login required)

View Item View Item