Julita Sari, Dewi (2019) PENGARUH PERSEPSI KEBERMANFAATAN, KEMUDAHAN DAN KEPERCAYAAN TERHADAP PENGGUNAAN BSM MOBILE BANKING( Studi Pada Mahasiswa FEBI IAIN Bengkulu ). Diploma thesis, IAIN BENGKULU.
|
Text
DEWI JULITA SARI.pdf Download (2MB) | Preview |
Abstract
Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Persepsi Kebermanfaatan, Kemudahan,dan Kepercayan Penggunan BMSMobile Banking Pada Mahasiswa FEBI IAIN Bengkulu.serta untuk mengetahui seberapa besar 8 persepsi kebermanfaataan, Kemudahan, dan Kepercayaan, pengguna BSM Mobile Banking. Peneliti menggunakan pendekatan kuantitatif dengan teknik pengumpulan data primer dengan cara menyebar kuisioner kepada responden 21 orang pengguna BSM mobile banking. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi berganda.Kemudian data tersebut diuraikan, dianalisis, dan dibahas untuk menjawab permasalahan yang diajukan.Berdasarkan Hasil pengujian hipotesis yang telah dilakukan uji parsial terdapat pengaruh signifikan pada variabel Kebermanfaatan (X1) Kemudahan, (X2) saja hal ini dilihat dari nilai sig t Kebermanfaatan sig 0,002< (α) 0,05 dan hal ini dilihat dari nilai sig t Kemudahan0,005<(α) 0,05Sementara variabel Kepercayaan(X3),dan kepercayaan tidak berpengaruh positif dan siginifikan terhadap penggunaan bsm mobile banking pada alpha 5 %. Hal tersebut dibuktikan dengan nilai signifikansi sig 0,177 > (α) 0,05 Sehingga Ho ditolak dengan demikian Ha diterima kepercayaan tidak mempengaruhi penggunaan bsm Mobile Banking.Berdasarkan Hasil pengujian hipotesis yang telah dilakukan uji parsial Diketahui R Square adalah sebesar 0,256. Hal ini mengindikasikan bahwa kontribusi variabel persepsi kebermanfaatan, Kemudahan, kepercayaan, terhadap penggunaan mobile banking 0,256 %, sedangkan 74,4 % ditentukan oleh faktor lain.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | :Pengaruh Persepsi Kebermanfaatan,Kemudahan, dan Kepercayaan Penggunan BSM Mobile Banking |
Subjects: | H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syari'ah |
Depositing User: | M.Pd.I irfan ahmad |
Date Deposited: | 15 Oct 2019 04:07 |
Last Modified: | 22 Jun 2020 07:13 |
URI: | http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/3968 |
Actions (login required)
View Item |