PENGARUH METODE DEMONSTRASI TERHADAP HASIL BELAJAR FIKIH SISWA KELAS III MADRASAH IBTIDAYAH NEGERI 01 LEBONG

Azurada,, Ade (2020) PENGARUH METODE DEMONSTRASI TERHADAP HASIL BELAJAR FIKIH SISWA KELAS III MADRASAH IBTIDAYAH NEGERI 01 LEBONG. Other thesis, IAIN BENGKULU.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI ADE ADURAZA.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu apakah terdapat pengaruh metode demonstrasi terhadap hasil belajar fikih siswa kelas III MIN 01 Lebong. Tujuan penelitian ini yaitu mengetahui ada tidaknya rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu apakah terdapat pengaruh metode demonstrasi terhadap hasil belajar fikih siswa kelas III MIN 01 Lebong. Jenis penelitian yang akan digunakan adalah penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode quasi eksperimen atau eksperimen semu desain ini menggunakan kelompok kontrol dan eksperimen. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu observasi, tes dan dokumentasi. Teknik analisis data di uji dengan menggunakan uji statistik. Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan, serta sesuai dengan pembahasan yang telah diuraikan, dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh metode demonstrasi terhadap hasil belajar Fikih siswa kelas III MIN 01 Lebong. Hal ini dapat dilihat dari nilai pos tes dari kedua kelas yaitu kelas ekperimen dan kelas kontrol. Pada kelas kontrol diperoleh nilai rata-rata sebesar 4,37. Dengan nilai tertinggi 80 dan nilai terendah 50. Sedangkan pada kelas ekperimen diperoleh nilai rata-rata sebesar 73,9. Dengan nilai tertinggi 90 dan nilai terendah 60. Selanjutnya hasil analisis data diperoleh nilai t sebesar 4,415 dengan signifikansi 0.000. Dengan menggunakan t tabel sebesar 1.693. berdasarkan data tersebut maka t hitung 4,415 > t tabel 1.693 dan signifikansi 0.000 < 0.00.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Metode Demonstrasi, Hasil Belajar, Fikih
Subjects: L Education > L Education (General)
L Education > LB Theory and practice of education > LB1501 Primary Education
L Education > LB Theory and practice of education > LB2361 Curriculum
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: yuli astria ria
Date Deposited: 06 Jun 2020 21:13
Last Modified: 06 Jun 2020 21:13
URI: http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/4316

Actions (login required)

View Item View Item