pustaka, fira (2021) TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP PEMBAYARAN UPAH SEBELUM TERLAKSANA BANGUNAN RUMAH (Studi di Kecamatan Kota Padang Kabupaten Rejang Lebong Bengkulu). Diploma thesis, IAIN BENGKULU.
|
Text
CD FIRA.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
ABSTRAK Nama: Fira Pustaka NIM: 1711120077. Judul: “ Tinjauan Hukum Islam Terhadap Pembayaran Upah Sebelum Terlaksana Bangunan Rumah (Studi Di Kecamatan Kota Padang Kabupaten Rejang Lebong Bengkulu)”. Ada dua persoalan yang dibahas yakni: Bagaiman pembayaran Upah sebelum Pekerjaan Bangunan dilaksanakan di Kecamatan Kota Padang Kabupaten Rejang Lebong Bengkulu. Bagaimana Tinjauan Hukum Islam Tentang Pembayaran Upah Sebelum Perkerjaan Bangunan Rumah dilaksanakan. Penelitian ini menggunakan metode dengan jenis penelitian lapangan (Filed Ressearch) dengan pendekatan deskreptif kualitatif, dimana penelitian diharapkan menghasilkan data deskreptif berupa data-data tertulis atau lisan dari orang-orang dan perilaku yang dapat diamati. Penelitan ini menyimpulkan bahwa Pelaksanan Pembayaran Upah pada masyarakat di Kecamatan Kota Padang Kabupaten Rejang Lebong Bengkulu dengan membayar upah sebelum perkerjaan dilaksanakan berdasarkan kesepakataan kedua bela pihak dengan ketentuan-ketentuan dalam adat kebiasaan masyarakat dan sudah diakui oleh masyarakat setempat adanya kesepakatan antara kedua belah pihak serta bertanggung jawab dalam hak dan kewajiban antara kedua belah pihak yang berakad. Pembayaran upah telah sepadan antara Muaj‟ir dan Musta‟ajir dan sesuai dengan perkerjaan yang telah dilaksanakan, hanya saja saat pembuatan akad tidak diperjelas ketentuan hak dan kewajiban serta waktu dan kerapian dalam berkerja. Tinjauan Hukum Islam Sistem Pembayaran Upah Sebelum Perkerjaan Bangunan Rumah Dilaksanakan di Kecamatan Kota Padang adalah dibenarkan dalam syariat Islam dan tidak bertentangan dengan hukum ijarah serta adat istiadat yang ada di Kecamatan Kota Padang. Kata Kunci : Akad, Upah dan Pekerjaan
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Akad, Upah dan Pekerjaan |
Subjects: | K Law > K Law (General) |
Divisions: | Fakultas Syari'ah |
Depositing User: | S.IP Muhammad Yusrizal |
Date Deposited: | 06 Apr 2021 01:19 |
Last Modified: | 06 Apr 2021 01:19 |
URI: | http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/5768 |
Actions (login required)
View Item |