PEMAHAMAN MASYARAKAT TERHADAP KEWAJIBAN MELAKSANAKAN IBADAH HAJI (STUDI MASYARAKAT TANJUNG HARAPAN KABUPATEN BENGKULU UTARA)

FEBRI ROHYANI, EKA (2021) PEMAHAMAN MASYARAKAT TERHADAP KEWAJIBAN MELAKSANAKAN IBADAH HAJI (STUDI MASYARAKAT TANJUNG HARAPAN KABUPATEN BENGKULU UTARA). Diploma thesis, IAIN BENGKULU.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI EKA FEBRI ROHYANI.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian adalah untuk Mengetahui Pemahaman Masyarakat Terhadap Kewajiban Melaksanakan Ibadah Haji (Studi Masyarakat Desa Tanjung Harapan Kabupaten Bengkulu Utara). Jenis penelitian ini adalah penelitian dengan menggunakan deskriptif kualitatif. Sumber data, data primer dan data sekunder, menggunakan teknik pengumpulan data observasi, wawancara, dokumentasi dan teknik analisa data deskriptif kualitatif. Masyarakat Desa Tanjung Harapan Dusun III memiliki pemahaman yang tergolong pada umumnya mengetahui secara garis besar tentang kewajiban melaksanakan ibadah haji, hal-hal tersebut dibuktikan mereka mampu menjawab tiap-tiap pertanyaan seperti pengetahuan tentang haji dan umrah, perbedaan, hukum, waktu pelaksanaan, rukun, hukum dan penerapan, syarat wajib, serta keutamaan yang didapatkan bagi orang-orang yang melaksanakan ibadah haji Mereka dapat menafsirkan, menerjemahkan, dan mengektrapolasikan tentang kewajiban melaksanakan ibadah haji.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Pemahaman Masyarakat, Ibadah Haji.
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc
H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Haji dan Umrah
Depositing User: S.IP Muhammad Yusrizal
Date Deposited: 29 Apr 2021 01:55
Last Modified: 29 Apr 2021 01:55
URI: http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/5882

Actions (login required)

View Item View Item