Herawati, Herawati (2021) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN (SPARKOL VIDEOSCRIBE) UNTUK SMP KELAS IX. Diploma thesis, UIN FAS BENGKULU.
|
Text
SKRIPSI HERAWATI PDF.pdf Download (1MB) | Preview |
Abstract
ABSTRAK Herawati NIM. 1711280006 Tujuan Penelitian ini yaitu mengembangkan media pembelajaran (sparkol videoscribe) materi bangun ruang sisi lengkung kelas IX di MSW Hidayatul Qomariyah Kota Bengkulu yang valid, praktis dan efektif. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah R&D/Research and Development dengan pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Model pengembangan yang digunakan dalam penelitian ini adalah model ADDIE yang terdiri dari (Analysis, Design, Development, Implementation, dan Evaluation). Hasil pengembangan media pembelajaran (sparkol videoscribe) materi bangun ruang sisi lengkung kelas IX di MSW Hidayatul Qomariyah Kota Bengkulu diperoleh nilai validitas dari 2 orang validator sebesar 4,36 yang berarti media pembelajaran (sparkol videoscribe) ini berada pada criteria Sangat Baik, selanjutnya angket siswa yang sudah diberikan kepada siswa yang berjumlah 15 orang diperoleh nilai kepraktisan sebesar 3,8 berada pada kriteria Baik dan nilai keefektifan media yang diambil dari tes hasil belajar siswa yang berjumlah 15 orang diperoleh nilai 86 % berada pada kriteria Sangat Baik
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pengembangan, Media Pembelajaran, Sparkol Videoscribe. |
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Matematika |
Depositing User: | Syahril Syahril M.Ag |
Date Deposited: | 29 Sep 2021 03:24 |
Last Modified: | 29 Sep 2021 03:24 |
URI: | http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/7389 |
Actions (login required)
View Item |