mardiansyah, verdi (2022) PENGARUH KOMPENSASI FINANSIAL TERHADAP KINERJA DRIVER MAXIM BENGKULU DALAM MEMENUHI KEBUTUHAN HIDUP. Diploma thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.
Text
VERDI MARDIANSYAH.pdf Download (3MB) |
Abstract
PENGARUH KOMPENSASI FINANSIAL TERHADAP KINERJA DRIVER MAXIM BENGKULU DALAM MEMENUHI KEBUTUHAN HIDUP Oleh : Verdi Mardiansyah NIM. 1711130123 Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah kompensasi finansial yang mereka terima sebagai driver maxim berpengaruh terhadap kinerja mereka dalam memenuhi kebutuhan hidup. Metode penelitian ini melalui pendekatan kuantitatif berdasarkan data primer melalui teknik obervasi dengan sampel 50 driver Maxim Bengkulu. Teknik pengambilan sampel menggunakan Non Probability sampling, teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner melaui google form, teknik analisis data menggunakan analisis regresi linear sederhana. Berdasarkan hasil analisis yang dilakukan diperoleh nila ttabel = 4.383 > 2.010 = ttabel, dan sig = 0.000 < 5%, jadi Ho ditolak. Ini menunjukkan variabel kompensasi finansial berpengaru signifikan terhadap variabel dependen kinerja driver maxim bengkulu dalam memenuhi kebutuhan hidup. Kata kunci : kompensasi finansial, kinerja, dan pemenuhan kebutuhan
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kata kunci : kompensasi finansial, kinerja, dan pemenuhan kebutuhan |
Subjects: | H Social Sciences > HC Economic History and Conditions H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Ekonomi Islam |
Depositing User: | ms yuliana saputri |
Date Deposited: | 14 Jun 2022 08:19 |
Last Modified: | 14 Jun 2022 08:19 |
URI: | http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/8720 |
Actions (login required)
View Item |