FAKTOR KEHARMONISAN KELUARGA PADA ISTRI YANG BEKERJA ( Studi di Desa Sinar Gunung Dusun Satu Kecamatan Tebat Karai Kabupaten Kepahiang )

Kartika, Malinda (2022) FAKTOR KEHARMONISAN KELUARGA PADA ISTRI YANG BEKERJA ( Studi di Desa Sinar Gunung Dusun Satu Kecamatan Tebat Karai Kabupaten Kepahiang ). Diploma thesis, UIN FATMAWATI SUKARNO BENGKULU.

[img] Text
SKRIPSI KARTIKA pdf.pdf

Download (823kB)

Abstract

Ada satu persoalan yang dikaji dalam skripsi ini yaitu, (1) Bagaimana Keharmonisan Rumah Tangga Pada Keluarga Yang isrtrinya Bekerja. Untuk mengungkap persoalan tersebut secara mendalam dan menyeluruh peneliti menggunakan metode penelitian lapangan (file research) dengan pendekatan kualitatif. Sumber penelitian ini yaitu data primer dan data sekunder, dalam penelitian ini dikumpulkan melalui teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah model miles dan puberman. Serta teknik penelitian ini menggunakan purposive sampling (sampling bertujuan) yaitu teknik sampel yang digunakan peneliti mempunyai pertimbangan-pertimbang tertentu dalam pengambilan sampelnya. Informen dalam penelitian ini berjumlah empat orang istri. Dari hasil penelitian ditemukan (1) Bagaimana Faktor Yang Mempengaruhi Keharmonisan Keluarga faktor yang mempengaruhi keharmonisan yakni relegius, kesehatan ekonomi, pendidikan, gaya hidup, kesalah pahaman dan kurangnya komunikasih terhadap suami istri. Bagaimana Keharmonisan Keluarga Pada isrtrinya Yang Bekerja. Keharmonisan rumah tangga pada keluarga yang istrinya bekerja ditemukan tidak terlalu harmonis tetapi ketidak harmonisan tersebut hanyalah sebatas bertengkar biasa

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Istri, Keluarga dan Keharmonisan
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
B Philosophy. Psychology. Religion > BL Religion
B Philosophy. Psychology. Religion > BP Islam. Bahaism. Theosophy, etc
Divisions: Ushuluddin Adab dan Dakwah > Bimbingan Konseling Islam
Depositing User: H John Hendri
Date Deposited: 21 Jul 2022 07:46
Last Modified: 21 Jul 2022 07:46
URI: http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/9315

Actions (login required)

View Item View Item