IMPLEMENTASI PROFIT SHARING DALAM AKAD MUDHARABAH PADA BANK BSI KCP SELUMA

RORI, OKTAPRATAMA (2022) IMPLEMENTASI PROFIT SHARING DALAM AKAD MUDHARABAH PADA BANK BSI KCP SELUMA. Diploma thesis, UIN FATMAWATI SUKARNO BENGKULU.

[img] Text
162. Rori Oktapratama.pdf

Download (4MB)

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana implementasi sistem bagi hasil profit sharing dalam pembiayaan mudharabah pada BSI KCP Seluma. Untuk mengungkap persoalan tersebut secara mendalam dan menyeluruh, peneliti menggunakan metode deskriptif kualitatif yang bermanfaat untuk memberikan informasi, fakta dan data implementasi profit sharing dalam akad mudharabah pada BSI KCP Seluma. Kemudian data tersebut diuraikan, dianalisa dan dibahas untuk menjawab permasalahan tersebut. Dari hasil penelitian ini diketahui bahwa sistem bagi hasil yang diterapkan oleh BSI KCP Seluma yaitu bagi hasil profit sharing dimana bagi hasil yang diberikan adalah keuntungan bersih setelah dikurangi dengan biaya-biaya operasional. Dana bagi hasil didapatkan dari tabungan nasabah dan kemudian disalurkan kepada pihak yang memerlukan dana kemudian dana tersebut dikelola dan hasil yang didapatkan nantinya dibagi hasilkan sesuai dengan nisbah yang telah disepakati pada saat akad.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: implementasi, profit sharing, pembiayaan mudharabah
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syari'ah
Depositing User: H John Hendri
Date Deposited: 22 Sep 2022 03:42
Last Modified: 22 Sep 2022 03:42
URI: http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/9732

Actions (login required)

View Item View Item