Jamin, Johan Gustin (2022) ANALISIS PEMBIAYAAN BANK SYARIAH INDONESIA CABANG BENGKULU DITINJAU DARI GREEN BANKING. Diploma thesis, UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu.
Text
SKRIPSI JOHAN GUSTIN JAMIN NIM 1611140179.pdf Download (2MB) |
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana operasional dan pelaksanaan pembiayaan pada Bank Syariah Indonesia cabang Bengkulu dalam menyalurkan pembiayaan micro kepada UMKM berdasarkan prinsip green banking serta mengetahui kendala dalam melaksanakan green banking. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deduktif kualitatif. Data yang digunakan yaitu data primer dan data sekunder. Kemudan dianalisis menggunakan teknik Miles dan Huberman, yaitu reduksi data, penyajian data, verifikasi. Informan penelitian sebanyak 4 orang karyawan Bank BSI dan 4 orang nasabah bank BSI. Hasil penelitian menunjukan bahwa 1. Pembiayaan bank BSI telah memenuhi indikator terlaksananya green banking yaitu green product, green operational, green customer 2. Kendala dalam pelaksanaan green banking yaitu belum melaksanakan green policy serta belum maksimal dalam pengunaan aplikasi i-kurma dalam mengurangi penggunaan kertas.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pembiayaan, Green Bankig, BSI |
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HC Economic History and Conditions H Social Sciences > HJ Public Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > Perbankan Syari'ah |
Depositing User: | H John Hendri |
Date Deposited: | 03 Oct 2022 03:06 |
Last Modified: | 03 Oct 2022 03:06 |
URI: | http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/9919 |
Actions (login required)
View Item |