MINAT MAHASISWA MEMILIH PROGRAM STUDI PIAUD TERHADAP PRESTASI AKADEMIK DI FAKULTAS TARBIYAH DAN TADRIS IAIN BENGKULU

Milmi, Milmi (2020) MINAT MAHASISWA MEMILIH PROGRAM STUDI PIAUD TERHADAP PRESTASI AKADEMIK DI FAKULTAS TARBIYAH DAN TADRIS IAIN BENGKULU. Diploma thesis, IAIN BENGKULU.

[img]
Preview
Text
FULL MASTER .pdf

Download (7MB) | Preview

Abstract

Permasalah yang diteliti adalah minat mahasiswa memilih program studi PIAUD terhadap prestasi akademik di Fakultas Tarbiyah dan Tadris IAIN Bengkulu. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana prestasi akademik mahasiswa angkatan 2016-2018 yang memilih program studi minat karena diri sendiri dan minat karena orang tua. Jenis penelitian ini adalah Penelitian lapangan ( field research), dengan pendekatan kualitatif mengunakan metode deskriptif. Sedangkan teknik pengumpulan datanya penilisan mengunakan metode observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik keabsahan data dalam penelitian ini penulis mengunakan trigulasi dengan sumber. Teknik analisis data dalam penelitian ini adalah dengan mengunakan Model Miles & Huberman. Dari hasil penelitian dan analisis data dapat disimpulkan bahwa prestasi akademik mahasiswa yang memilih program studi PIAUD minat karena keinginan dari diri sendiri dan minat karena mengikuti keinginan orang tua dilihat dari Indek Prestasi setiap semester tidak ada perbedaan prestasi akademiknya semua mendapat nilai yang baik. Karena untuk mendapat nilai yang baik mahasiswa menumbuhkan minat belajar dan motivasi belajar dari dalam diri walaupun masuk program studi PIAUD minat diri sendiri dan minat karena orang tua. kuat dan lemahnya motivasi belajar seseorang turut mempengaruhi keberhasilannya. Karena itu motivasi belajar perlu diusahakan terutama yang berasal dari dalam diri itu sendiri.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Minat Memilih Program Studi, Prestasi Akademik
Subjects: L Education > LB Theory and practice of education > LB2300 Higher Education
Divisions: Fakultas Tarbiyah > Pendidikan Anak Usia Dini
Depositing User: S.IP Muhammad Yusrizal
Date Deposited: 03 Jun 2020 03:51
Last Modified: 03 Jun 2020 03:51
URI: http://repository.iainbengkulu.ac.id/id/eprint/4299

Actions (login required)

View Item View Item